Pantai Suralaya Kelapa Tujuh

Menyisir Pantai Suralaya

Pantai kelapa Tujuh saat Liburan

Pantai Suralaya terletak di Merak, kota Cilegon Banten 9 Km dari pintu Tol Jakarta – Merak,  kearah utara pelabuhan penyebrangan Merak.

Pantai Suralaya disebut juga Pantai Kelapa Tujuh. Pantai Kelapa Tujuh selain indah juga pas untuk mandi karena panatainya berpasir putih dan landai, ombak tidak terlalu besar suasana lebih teduh dan sejuk. Pengunjung bisa leluasa duduk di bawah pepohonan sambil menikmati pemandangan bentangan laut selat sunda. Dari pantai itu pula bisa terlihat Pulau Sumatera bila cuaca terang atau menikmati sunset disore hari.

17 Tanggapan to “Pantai Suralaya Kelapa Tujuh”

  1. Gunawan Says:

    Bagaimana cara dapat info biaya, untuk acara tahun baru 2010 dipantai Kelapa Tujuh?

  2. omegaya Says:

    Obyek Wisata pantai kelapa tujuh
    untuk informasi hubungi : Sri Suyadi / gandung HP 081210047197

  3. WACHYUDI Says:

    Info biaya tiket masuk kepantai kelapa tujuh bis besar berapa yah? terimaksih mohon jawaban secepatnya

  4. simbah Says:

    Berapa sih harga tiket masuk ?

  5. sahar Says:

    informasinya yang lebih jelas dong boz, truz mungkin nmer yang bisa di hubungi ,,

  6. bayu Says:

    harga tiket masuknya berapa?
    parkir bis berapa?
    ada yang tahu…

  7. embun Says:

    pantai kelapa tujuh memang asyik.saya sering kesana saat liburan.
    harga tiket msuk murah. saya menggunakan sepeda motor,hanya di kenakan Rp5000 sekali masuk sudah termasuk parkir dan tiket masuk.

  8. asep Says:

    pantai kelapa tujuh ok !
    masuk dg mobil kijang Rp.20.000 saya dan kawan2 mandi & naik banana boat asik juga….

  9. chamisaki Says:

    ada No Lain yg bisa di Hub, aku hubngi ga bs.kek na enk tuh buat aca ra family gathering ma tmn2 kantor…

  10. sunmi Says:

    mau ada kunjungan dari anak-anak fisika unpad untuk 60 orang kesana, kira-kira harga tiket masuknya berapa ya?????? tolong sekalian contact personnya doongg ^^

  11. batman Says:

    suralaya sangat mahal tw masuk`a………………

  12. batman Says:

    pantai`a jorok banget tolong di bersihkan agar pengunjung nyaman…………..

  13. baturan, ning serang Says:

    aset wisata banten…..keep kelapatujuh beach clean forever

  14. rudy harianto Says:

    pengen kesana lg………

  15. John D. Says:

    Sabtu kemaren tgl 4/8/2012 coba pergi ke sini.
    Aksesnya sih enak, cuman ±11km dari pintu tol Merak ditempuh cuman 15mnt, kondisi jalan lumayan mulus, beton, tapi pantainya kurang asyik buat berenang….polusi debunya yg gak tahan…debu dari aktifitas pengangkutan batu bara buat ke PLTU, akhir kata pulang dari sana keluarga pada kena ISPA…deuhhh…

  16. ardiyanti Says:

    Pkok y kalomaen ksni mau y balik lg k sni soal y enk bgt

  17. andri Says:

    abis lebaran lebaran rencananya mau bw rombongan.

Tinggalkan Balasan ke rudy harianto Batalkan balasan